Daftar Harga Sepeda Motor TVS – 2015


TVS motor merupakan sebuah perusahaan asal India yang bergerak pada bidang Otomotif. TVS mulai berdiri di India pada tahun 1978. Penjualan produk TVS bisa dikatakan cukup sukses di pasaran, hingga kini produk kendaraan roda 2 TVS turut mengisi pasar Indonesia. Di India sendiri, TVS menjadi produsen motor terbesar ketiga, serta masuk ke dalam jajaran 10 produsen kendaraan roda 2 terbesar di Dunia. Produk yang dibuatnya terdiri dari jenis , moped, skuter, dan becak bermesin.TVS Model Di Indonesia, produk-produk TVS dipasarkan oleh TVS Motor Company Indonesia (TMCI). TVS dikenal sebagai perusahaan yang rajin merilis motor model ke pasaran. Contohnya TVS meluncurkan 2 motor anyar sekaligus yaitu TVS Maxx Sport dan Semi Trail dalam 1 tahun, yang kemudian dilanjutkan oleh perilisan New TVS dan TVS Dazz di tahun berikutnya. Untuk saat ini, produk TVS yang paling laris di pasaran Indonesia adalah motor TVS RTR. Motor ini dikategorikan dalam golongan motor gede, namun tentunya dengan yang terjangkau disbanding milik vendor lainnya. Meski mematok , namun pihak TVS meyakinkan bahwa produknya berkualitas dan dapat diadu dengan terkemuka lainnya.
Bagi Anda yang tertarik untuk mengetahui lebih lanjut tentang harga dari masing-masing motor TVS, berikut kami berikan kisaran harganya,
Model
Tipe
Harga
TVS Apache TVS Apache RTR 160 Rp 17, 5 juta
  TVS Apache RTR 180 Rp 19, 5 juta
TVS Neo TVS Neo XR CW Rp 12,9 juta
  TVS Neo XR Disc Rp 11,5 juta
  TVS Neo XR SW Rp 11 juta
TVS RockZ TVS RockZ CW Rp 13,9 juta
  TVS RockZ DD Rp 14,5 juta
  TVS RockZ SW Rp 12,7 juta
TVS Tormax TVS Tormax 150 Rp 15,9 juta
TVS Maxx TVS Maxx 125 Sports Rp 12,6 juta
  TVS Maxx 125 Semi Rp 12,9 juta
TVS Dazz TV Dazz 110 cc Matic Rp 11 juta
Harga motor TVS tersebut merupakan harga untuk wilayah Jabodetabek yang diupdate untuk bulan april-juni 2015. Harga motor TVS di wilayah Anda bisa jadi sama atau berbeda dengan harga yang tertera.

0 komentar:

Posting Komentar